Buletin Al- Fatih Edisi 1.5/1445 -Jum’at Pahing, 3 Jumadal Ula 1445 / 17 November 2023
Seri Aqidah, Ilmu Allah – Bagian 2
Konsep Kebenaran Ilmu
Wahyu (Al-Qur’an dan Sunnah) memiliki nilai kebenaran yang mutlak (al-haqiqah al-muthlaqah) karena langsung berasal dari Allah dan Rasul-Nya. Tetapi pemahaman terhadap wahyu yang memungkinkan beberapa alternatif pemahaman tidaklah bersifat mutlak. Sedangkan ilmu yang didapat dari alam se- mesta memiliki nilai kebenaran yang nisbi (relatif) dan tajribi (eksperimentatif) atau dengan istilah al-haqiqah at-tajribiyah.
Selengkapnya silahkan di download